Selasa, 23 Agustus 2011


1. Pada kotak run, ketikkan : “C:\Windows\Globalization\MCT” (tanpa tanda petik)
2. Maka kamu akan diarahkan ke halaman seperti dibawah :

3. Diatas adalah folder yang berisi wallpaper dan theme dari berbagai negara, misal MCT-AU adalah themes dari Australia. Pilih salah satu.

4. Folder Australia berisi wallpaper australia dan Theme berisi theme dari australia, untuk menginstall themes australia, pilih themes, kemudian klik 2x file AU.theme

Voila :) sekarang theme australia sudah terinstall di kompie/lepie kamu. Selamat mencoba, semoga bermanfaat.
DILARANG MENJIPLAK

Tidak ada komentar:

Posting Komentar